Senin, 07 November 2016

Akuntansi Perusahaan Dagang

  • Perusahaan dagang adalah perusahaan yang menjalankan kegitan usaha pokok membeli barang.
  • Transaksi Perusahaan Dagang
Yaitu berupa bukti transaksi cntohnya: kuwitansi
  • Syarat pembayaran, syarat penyerahan dan rabat pada perusahaan
  1. Syarat pembayaran
  • Syarat 2/10 , n/30
  • Syarat 2/10 , 1/15 , n/30
  • Syarat n/60
  • Syarat EOM (end of mounth)
 2. Syarat penyerahan
  • Free on board shipping point
  • Free on broad
  • Rabat
Persediaan barang dagang adalah stok barang yang masih ada dan belum terjual
  • Merode pencatatan persediaan barang dagang
1. Metode first in first out (FIFO)
2. LIFO
  • Tahap pencatatan 
1. Jurnal khusus
2. Jurnal pengeluaran kas
  • Pencatatan transaksi pada buku besar pembantu 
1. Buku besar utama
  • Jurnal penyesuaian perusahaan dagang
1. Jurnal persediaan barang dagang dibagi 2
A. Jurnal peraediaan barang dagang awal
B. Jurnal persesiaan barang dagang akhir
2. Jurnal penyesuaian persediaan barang dagang. Pensekatan harga pokok penjualan(HPP)
  • Tahap laporan
A. Laporan keuangan
B. Hpp
C. Laba kotor
D. Laba bersih
E. Laba bersih setelah pajak
  •  Jurnal penutup
Jurnal penutup adalah jurnal untuk memindahkan saldo perkiraan sementara ke perkiraan tetap pada periode akuntansi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar